Skip to main content

Menulis Novel Ringan ala Milenial


gramediaacademycourse
Enrollment in this course is by invitation only

Snow

About This Course

Menulis cerita memungkinkan penulis untuk menciptakan dunianya sendiri. Pelatihan online ini meninjau bagaimana penulis membawa dunia yang diciptakannya dan dunia di sekitarnya menjadi hidup dalam setiap halaman cerita. Telusuri proses Khansa Vitria dengan kreatif menciptakan cerita berdasarkan imajinasi dan kehidupan di sekitarnya dengan sentuhan fiksi.

Kelas pelatihan ini berfokus pada pengarahan dalam mengembangkan ide kreatif dan imajinasi penulis dalam menulis cerita fiksi. Selain petunjuk dalam memulai penulisan cerita, pelatihan ini juga memberikan petunjuk bagaimana mempertahankan alur cerita agar tetap menarik bagi pembaca dengan tetap mengikuti alur benang cerita.

Requirements

No requirements needed.

Trainer

Course Staff Image #1

KHANSA

Khansa Vitria adalah seorang mahasiswa jurusan sastra Inggris kelahiran tahun 2004. Ia menerbitkan buku pertamanya di usia 17 tahun dengan judul The Twins: Jalanku untuk Terbang Jauh di Atas Awan.

Frequently Asked Questions

Apa itu KOGA Self-Learning?

Sebuah kelas pelatihan yang dilakukan secara online melalui video pembelajaran dengan materi yang dibuat oleh trainer berpengalaman dan silabus yang disusun secara sistematis.

KOGA Self-Learning dapat diakses di mana?

KOGA Self-Learning dapat diakses melalui browser di smartphone, PC dan laptop.

Apa keunggulan dari KOGA Self-Learning?

Sistem belajar yang ringan dan mudah dipahami, pembelajaran dapat dilakukan di mana pun dan kapan pun, serta akses belajar 1 tahun hanya dengan satu kali pembelian.

Bagaimana metode pembelajaran di KOGA Self-Learning?

Pembelajaran berlangsung secara online, kelas terdiri dari video pembelajaran mandiri, kuis dan handout yang menarik.

Apa saja topik-topik yang dibahas di KOGA Self-Learning?

Topiknya ada Bisnis, Manajemen dan Keuangan, Hobi dan Gaya Hidup, Pengembangan Diri, Teknologi, Pendidikan dan Keluarga.

Berapa jumlah video pembelajaran dari setiap KOGA Self-Learning?

Rata-rata terdiri dari 8 hingga 10 materi video pembelajaran ditambah dengan 1 handout pendukung.

Berapa durasi per video?

Durasi per video berkisar antara 6 hingga 15 menit.

Voucher belajar KOGA Self-Learning bisa dibeli di mana?

Voucher belajar KOGA Self-Learning bisa dibeli melalui Official Store Gramedia Academy di Gramedia.com, My Value, Loket.com, Tiket.com, Shopee, dan Blibli.