Skip to main content

Matcha Brownies untuk Usaha Boga ala Mak Dian


gramediaacademycourse
Enrollment in this course is by invitation only

About This Course

Pelatihan cara membuat Brownies legendaris menjadi pelatihan yang perlu dilakukan, guna mempertahankan eksistensi brownies sendiri. Sehingga akan semakin banyak inovasi-inovasi baru untuk menambah minat masyarakat terhadap brownies.

Pelatihan ini bisa digunakan sebagai ide usaha bagi yang masih bingung dalam memulai usahanya. Melalui buku “Brownies Legendaris untuk Usaha Boga ala @freezybrowniezz”, pengetahuan akan resep-resep brownies legendaris dengan berbagai varian rasa akan diperoleh.

Selain bisa menjadi bekal membuka usaha, resep ini bisa sekadar menjadi pengetahuan untuk membuatkan orang-orang tercinta. Pelatihan ini akan memfasilitasi peserta pelatihan untuk dapat memproduksi brownies dengan varian rasa yang telah diajarkan.

Requirements

No requirements needed.

Trainer

Course Staff Image #1

Dian Perwitasari

Seorang pemilik usaha Mak Dian Browniezz atau yang sebelumnya diberi nama Freezy Browniezz. Beliau merintis usahanya sejak akhir tahun 2012 bersama suami.

Dian Perwitasari juga menjadi pengajar kursus brownies sejak 2017. Latar belakang pendidikannya bukan dari sekolah pastry, dan memulai usahanya dengan berbekal ketekunan dan modal kepercayaan diri. Selain itu, Dian Perwitasari juga sering membagikan resep brownies melalui Kanal YouTube-nya serta mengunggah produk-produknya pada official akun instagram @makdian.bakeryandcake.

Frequently Asked Questions

Apa itu KOGA Self-Learning?

Sebuah kelas pelatihan yang dilakukan secara online melalui video pembelajaran dengan materi yang dibuat oleh trainer berpengalaman dan silabus yang disusun secara sistematis.

KOGA Self-Learning dapat diakses di mana?

KOGA Self-Learning dapat diakses melalui browser di smartphone, PC dan laptop.

Apa keunggulan dari KOGA Self-Learning?

Sistem belajar yang ringan dan mudah dipahami, pembelajaran dapat dilakukan di mana pun dan kapan pun, serta akses belajar 1 tahun hanya dengan satu kali pembelian.

Bagaimana metode pembelajaran di KOGA Self-Learning?

Pembelajaran berlangsung secara online, kelas terdiri dari video pembelajaran mandiri, kuis dan handout yang menarik.

Apa saja topik-topik yang dibahas di KOGA Self-Learning?

Topiknya ada Bisnis, Manajemen dan Keuangan, Hobi dan Gaya Hidup, Pengembangan Diri, Teknologi, Pendidikan dan Keluarga.

Berapa jumlah video pembelajaran dari setiap KOGA Self-Learning?

Rata-rata terdiri dari 8 hingga 10 materi video pembelajaran ditambah dengan 1 handout pendukung.

Berapa durasi per video?

Durasi per video berkisar antara 6 hingga 15 menit.

Voucher belajar KOGA Self-Learning bisa dibeli di mana?

Voucher belajar KOGA Self-Learning bisa dibeli melalui Official Store Gramedia Academy di Gramedia.com, My Value, Loket.com, Tiket.com, Shopee, dan Blibli.